Dec 29, 2011

Menghapus File/Folder Yang Terkunci

Hari ini lagi beres-beresin file/folder di laptop kantor, pindahin sana pindahin sini, hapus sana hapus sini, tiba-tiba teeeennng...muncul kotak dialog yang bilang folder yang gw mo hapus itu ada yang make, lhaa?? bingung.com...gw coba restart, terus coba hapus lagi, tapi hasilnya masih sama..akhirnya gw coba googling n dapet cara pake Take Ownership registry, filenya bisa didownload dimari.
Kalau sudah, langsung aja buka file hasil download tadi, terus klik kanan diikuti klik Merge. Nah habis itu, langsung menuju file yang akan dihapus tadi, klik kanan di folder tersebut terus pilih Take Ownership, dah kelar deh sekarang tinggal delete foldernya...:p


Share/Bookmark

Dec 25, 2011

AHCI di Windows 7


1. Tutup semua program yang sedang dijalankan.

2. Klik Start, ketik "regedit" pada Start Search box, kemudian tekan ENTER.

3. Jika muncul kotak dialog User Account Control, klik Continue.

4. Cari subkey registry berikut:

HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\Msahci

5. pada panel bagian kanan, klik kanan pada Start di kolom nama, kemudian klik Modify.

6. Pada kotak Value, ganti angka yang ada menjadi 0, kemudian klik OK.

7. Klik Exit untuk keluar dari Registry Editor.

Share/Bookmark